
Sintang – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Santosa Kembali dipercayakan Memimpin Komisi A yang Membidangi Pemerintahan dan Hukum.
Santosa menyampaikan ucapan banyak terima kasih kepada keseluruh rekan-rekannya di Komisi a yang masih mempercayai dirinya untuk kembali memimpin Komisi a.
“Pertama-tama saya mengucapkan banyak terima kasih kepada rekan-rekannya di komisi a yang masih mempercayai saya untuk memimpin komisi a.
Mantan Kepala Desa Nanga Mau itu menegaskan kedepan pihaknya di Komisi a akan terus meningkatkan kinerja dengan mitra-mitra yang ada di Komisi a, dan kemudian berkerja semaksimal mungkin susuai dengan tupoksi yang ada di komisi a.
“Harapannya kedepan kita akan terus meningkatkan kinerja dengan mitra-mitra yang ada di komisi a, dan kemudian berkerja semaksimal mungkin susuai dengan tupoksi di Komisi a.
Berikut Komposisi Pimpinan Komisi A DPRD Kabupaten Sintang: Ketua Santosa (F-PKB), Wakil Ketua Lim Hie Soen (F-Hanura), Sekretaris Rudi Andreas (F-NasDem) dengan Anggota 6 Orang yakni: Kartimia Marwani, Kuet Sung, Ardi, Harjono, Maria Maghdalena, Ghulam Raziq.
Related Posts
Pemkab Sintang Raih Penghargaan Ruang Terbuka Hijau Dari Kementerian ATR-BPN
Mall Pelayanan Publik Sintang Ditargetkan Beroperasi Juli 2023
Kadis Kesehatan Sintang Tekankan Pentingnya Pengetahuan Masyarakat Untuk Turunkan Stunting
DKBP3A Sintang Gelar Diseminasi Audit Kasus Stunting
DPMPTSP Sintang Gelar Focus Group Discussion Strategi Promosi Penanaman Modal
No Responses